Rabu, 02 Februari 2011

silabus seni rupa


SILABUS

Sekolah                                   : SMP
Kelas / Semester                     : VIII (delapan ) / I (satu )
Mata Pelajaran                      : SENI BUDAYA/ SENI RUPA

Standart Kompetensi                        : 1. Mengapresiasi karya seni rupa


Kompetensi dasar
Materi pokok /pembelajaran
Kegiatan pembelajaran

Indikator
Penilaian

Alokasi Waktu

Sumber Belajar
Tehnik
Bentuk Instrumen
Contoh Intrumen
1.1Mengidentifikasi karya seni Rupa terapan Nusamtara








1.2Menampilkansikap apresiatip terhadap keunikan gagasan dan tehnik dalam karya seni rupa terapan Nusantara
*Sejarah Seni Rupa Indonesia

*Ragam hias Indonesia








* Sejarah seni rupa


*Unsur-unsur karya seni rupa
*Membaca Buku referensi tentang seni rupa terapan Nusantara
*Melihat tayangan tentang hasil karya seni terapan Nusantara
* Mengkaji keragaman jenis bentuk dan fungsi serta makna karya seni rupa Nusantara



*Menuliskan tanggapan beragam fungsi dan makna seni rupa terapan
*Membuat kliping tentang hasil karya seni terapan
*Mendiskripsikan beragan jenis, bentuk tehnik pembuatan karya seni rupa terapan Nusantara

*Mendiskripsikan beragam jenis , bentuk dan tehnik pembuatan dan makna karya seni rupa Nusantara


*Mengidentifikasi cirri-ciri khusus bentuk karya seni rupa terapan nusantara
*Membuat tanggapan pendapar tertulis tentang beragam karya seni Nusantara berdasarkan latar belakang penciptaan karya
Tes












Tes
Tes tertulis uraian



Tes tertulis







Tes tertulis
*Jelaskan preose berkarya   seni rupa terapan Nusantara yang bersifat dua dimensi dan tiga dimensi

*Bandingjkan makna simbolik apa yang terdapat pada bentuk pada warna batik Yogyakarta dan Surakarta



*Jelaskan tentang susunan bentuk seni hias rumah adapt di Minang kabau

*Buatlah kliping dan beri penjelasan latar belakang penciptaan berdasarkan bentuk karya seni rupa terapan Nusantara

*Buku                                       referensi
*Media     cetak
*Media elektronik







*Buku
  referensi
*Media
  cetak
*Media
Elektronik

Tidak ada komentar:

Posting Komentar